Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024

    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024

    TUBAN, – Komandan Kodim 0811/Tuban Letkol Inf Dicky Purwanto, S.Sos., M.I.P., Bersama Forkopimda menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 dan pemberangkatan Pataka Kabupaten Tuban Tahun 2024, dilanjutkan dengan ziarah dan tabur bunga kepada para pahlawan yang gugur sebagai patriot bangsa yang mengorbankan jiwa dan raganya untuk mencapai Indonesia merdeka, dengan tema “Teladani Pahlawanmu, Cintai Negerimu” bertempat di halaman Pemkab Tuban Jl. RA. Kartini Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban. Minggu (10/11/2024).

    Pjs. Bupati Tuban, Dr. Agung Subagyo S. STP M.Si membacakan amanat Mensos RI Bpk. Saifulah Yusuf bahwa, kita patut bersyukur karena di bumi nusantara banyak di lahirkan sosok para pahlawan, para mujahid pemberani dengan segala pengorbanannya berhasil membentuk NKRI, mereka adalah para patriot bangsa yang telah mengorbankan jiwa dan raganya untuk mencapai Indonesia merdeka, dan kini mewariskannya kepada kita semua untuk di teruskan demi mencapai cita cita indonesia yang sejahtera, adil, dan makmur.

    Tema peringatan hari pahlawan tahun 2024 adalah “Teladani Pahlawanmu, Cintai Negerimu”, tema ini mengandung makna yang dalam teladani pahlawanmu berarti bahwa semua olah pikiran dan perbuatan harus senantiasa di ilhami oleh semangat kepahlawanan.

    Proses pembangunan membangun bangsa senang setiap hari berbeda-beda tantangannya, peluangnya, kekuatannya, dan keterbatasannya, kita dahulu untuk implementasi kepahlawan adalah dengan semangat mendobrak, menjebol, dan meruntuhkan kultur dan struktur kemiskinan dan kebodohan yang menjadi akar masalah sosial di Indonesia.

    Terkait perkembangan zaman apakah pahlawan hanya milik masa lalu apakah di mungkinkan muncul pahlawan saat ini mengingat koridor perjuangan fisik untuk mendirikan negara telah selesai dengan terbentuknya NKRI meski tugas para pahlawan terdahulu telah selesai dan berhasil mewujudkan NKRI.

    Pada akhirnya janganlah pernah lelah untuk berbuat yang terbaik meneladani dan mewarisi nilai nilai kepahlawanan sosial di tengah tengah masyarakat mulai dari kita mulai dari hal yang paling kecil yang dapat di lakukan di sekitar kita untuk kemaslatan Masyarakat.

    Usai melaksanakan upacara, dilanjutkan dengan pemberangkatan Pataka Kabupaten Tuban Tahun 2024, serta melaksanakan ziarah dan tabur bunga kepada para pahlawan yang gugur di wilayah Kabupaten Tuban, sebagai pahlawan patriot bangsa yang mengorbankan jiwa dan raganya untuk mencapai Indonesia merdeka. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat...

    Artikel Berikutnya

    Komandan Kodim 0811/Tuban Hadiri Upacara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Jelang Pemungutan Suara Pilkada 2024, Polda Jatim Terjunkan 743 Personel BKO Pam TPS
    Pimpin Apel Serpas Pengamanan Pilkada 2024, Kapolda Jatim Ajak Semua Pihak Jogo Jawa Timur
    Danramil 0811/07 Soko Berdo’a Bersama Dan Pendadaran Calon Warga Baru PSHT Ranting Soko
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    TNI Polri Dan Perhutani Koramil 0811/11 Kenduruan Pengamanan Wisata Saat Liburan Hari Raya
    Kodim 0811/Tuban Gelar Kegiatan Baksos Pelayanan KB Mantab MOP dan MOW
    Wujudkan Swasembada Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Dampingi Kegiatan Pompanisasi Di Lahan Petani
    Danramil 0811/07 Soko Berdo’a Bersama Dan Pendadaran Calon Warga Baru PSHT Ranting Soko
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    TNI Polri Dan Perhutani Koramil 0811/11 Kenduruan Pengamanan Wisata Saat Liburan Hari Raya
    Kodim 0811/Tuban Gelar Kegiatan Baksos Pelayanan KB Mantab MOP dan MOW
    Wujudkan Swasembada Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Dampingi Kegiatan Pompanisasi Di Lahan Petani
    Wujudkan Pertahanan Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Kegiatan Komsos Dengan KBT
    Dandim 0811/Tuban Pimpin Upacara Pemakaman Militer Almarhum Serda Muh. Karyono
    Lebih Dekat Dengan TNI, Siswa Siswi Paud Dan KB Alifbata Berkunjung Ke Koramil 0811/04 Merakurak
    Peduli Keluhan Penyakit Warganya, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Dampingi Pengobatan Gratis
    Koramil 0811/13 Tambakboyo Karya Bakti Bersama Sakawira Kartika Dan Masyarakat Dalam Rangka Persiapan Festival Pesisir Pantai Tuban Tahun 2024

    Ikuti Kami